LWP PCNU Kab Malang Mengadakan Workshop PTSL

Malang. (10/2019) Kementerian Agama Kabupaten Malang, Badan Pertanahan Nasional (BPN), Lembaga Wakaf dan Pertahanan (LWP) PCNU Kabupaten Malang, dan Badan Wakaf Indonesia (BWI) mengadakan penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) dan workshop pembekalan Pendampingan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) dan pembinaan Pejabat Pembuat Akta Ikrar Wakaf (PPAIW) dan kenadziran. Acara yang diselenggarakan pada hari Minggu, 27…

Baca Selengkapnya

Data Wakaf Nadzir BHNU Bertambah

Selain mendorong agar nadzir wakaf berubah menjadi atas nama Badan Hukum Nahdlatul Ulama (BHNU), LWP PCNU juga diwajibkan untuk mendata wakaf-wakaf tersebut, baik yg sudah berubah nadzirnya maupun yg belum. Pendataan tersebut dibutuhkan agar LWP PCNU mengetahui secara pasti berapa jumlah tanah wakaf yang sudah bernadzir BHNU dan berapa yang belum serta penggunaannya untuk apa…

Baca Selengkapnya

Selamatkan Aset NU Terancam Hilang, LWPNU Jatim Gelar Rakorwil

Ada kesamaan visi dalam Rapat Koordinasi Wilayah yang digelar Lembaga Wakaf dan Pertanahan (LWP) Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama Jawa Timur bersama LWP PCNU se Jatim di Gedung IPHI Kota Batu (13/10). Yakni menyelamatkan ribuan aset NU yang terancam hilang. “Ini merupakan langkah strategis yang harus kita lakukan untuk menyelamatkan aset NU. Rapatkan barisan untuk terus…

Baca Selengkapnya