
Dalam flyer yang beredar, PC LWPNU sedang menggalakkan gerakan selamatkan tanah-tanah wakaf. Dengan mengurus setifikat wakaf kepada Nadzir Badan Hukum Perkumpulan Nahdlatul Ulama (BHPNU).
Kampanye ini sangat efektif digaungkan sebagai media sosialisasi secara digital.