Prosesi Ikrar Wakaf Nadzir BHPNU di Tengah Pandemi Covid-19

Di tengah maraknya pandemi Covid-19, nampaknya para pejuang BHPNU tetap melaksanakan kewajibannya melayani masyarakat yang akan mewakafkan kepada nadzir NU. Diantaranya adalah prosesi Ikrar Wakaf Nadzir Badan Hukum NU Kecamatan Kepung Kabupaten Kediri yang dilaksanakan baru-baru ini. Selanjutnya prosesi Ikrar Wakaf Nadzir BHPNU yang mewakafkan 4 Bidang Tanah produktif Lahan pertanian Basah untuk kesejahteraan Masjid…

Baca Selengkapnya

Lindungi Aset Tanah Wakaf, Ini Gerakan NU di Ponorogo

Ponorogo, NU Online. Pengurus Cabang (PC) Lembaga Wakaf dan Pertanahan Nahdlatul Ulama (LWPNU) Ponorogo, Jawa Timur terus menggeliat dalam mengawal sertifikasi aset tanah wakaf. Aset-aset tanah NU tersebar di seluruh desa, kebanyakan dimanfaatkan sebagai tempat ibadah dan lembaga pendidikan.  Di antara strategi untuk memaksimalkan sertifikasi aset tanah NU adalah dengan memberdayakan pengurus Majelis Wakil Cabang Nahdlatul…

Baca Selengkapnya
nurvan praja

Jatim: Pilot Project Database Aset Wakaf NU di Indonesia.

Nurvan Indra Praja, S.Kom, M.T dalam paparannya menyampaikan tentang pentingnya mendata aset-aset milik NU. “Meskipun belum bersertifikat, ataupun Musholla/Masjid yang beramaliyah NU, bisa langsung dientrykan di aplikasi online www.lwpnujatim.com/siwak”, kata lelaki yang biasa dipanggil mas Praja ini. Programer kawakan jebolan S2 Insitut Teknologi Surabaya (ITS) ini mengatakan bila punya data cukup kirim data excel ke…

Baca Selengkapnya

Penyelamatan Aset-Aset NU Mendesak

Sidoarjo. Boomingnya program sertifikasi tanah (PTSL) dari pemerintah periode kali ini diharapkan untuk disambut baik oleh warga NU. Mengingat semakin lama harga tanah akan semakin tinggi, maka pengurus LWP diharapkan berperan aktif mengedukasi warga NU guna menyelamatkan aset-aset NU. Semakin hetergon aliran-aliran keagamaan, maka pengambil-alihan aset-aset NU oleh aliran lain semakin menjadi ancaman serius. “Butuh…

Baca Selengkapnya

NU Siap-siap Kehilangan Banyak Aset

Sidoarjo-NU Online. “Kita siap-siap akan kehilangan aset NU. Aset NU banyak yang tidak terdeteksi, tidak terurus baik secara data maupun secara hukum/sertifikat”, seloroh Ketua LWP PWNU Jatim Dr Musta’in. “Diantara provinsi lain di Indonesia, yang aktif bergerak mendata aset-aset NU, baru Jatim. Alasan provinsi lain mungkin karena Lembaga Wakaf Pertanahan  (LWP) ini dianggap lembaga tidak…

Baca Selengkapnya

Sinau Bareng Perwakafan LWP PCNU Kab Malang

Sinau Bareng ” Bimbingan Teknis Perwakafan Tanah Hak Milik” dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 29 Januari 2020, bertempat di aula KUA Kecamatan Kalipare Kabupaten Malang.Kegiatan ini dilaksanakan atas kerjasama KUA Kecamatan Kalipare dengan Pengurus MWC Nahdlatul Ulama’ Kecamatan Kalipare dan LWP PCNU Kabupaten Malang. Acara ini diikuti oleh modin desa,  Pengurus Ranting NU dan Penyuluh…

Baca Selengkapnya

NU Ponorogo Terima Dua Hektar Wakaf Tanah Produktif

Ponorogo, NU Online. NU Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur mendapat kepercayaan mengelola tanah wakaf produktif seluas dua hektar dari keluarga Almarhum Bapak Sadiyo bin Samadi dan istri (Hj Umi Lafikoti) pada Selasa (21/1). H Moh Sulaiman mewakili seluruh ahli waris melaksanakan ikrar wakaf tanah yang dihadiri oleh seluruh ahli waris, perangkat Desa Gajah, Penyelenggara Syariah Kementerian…

Baca Selengkapnya