Sosialisasi Percepatan Pembuatan Sertifikat Wakaf Masjid & Musholla NU Surabaya

Lembaga Ta’mir Masjid Nahdlatul Ulama (LTMNU) Kota Surabaya, bekerjasama dengan Lembaga Waqaf dan Pertanahan Nahdlatul Ulama (LWP-NU) Kota Surabaya, mengundang seluruh pengurus Ta’mir Masjid dan Musholla NU se-Kota Surabaya untuk menghadiri acara penting terkait percepatan pembuatan sertifikat wakaf. Undangan tersebut disampaikan melalui flyer yang beredar di kalangan pengurus masjid dan musholla NU. Acara sosialisasi ini…

Baca Selengkapnya

PWNU Jatim Gelar Mudik Gratis untuk 1.000 Pemudik

Surabaya, 28 Maret 2025 — Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur berkolaborasi dengan Dinas Perhubungan (Dishub) Jatim melepas sekitar 1.000 pemudik dalam program mudik gratis menggunakan 20 bus menuju tujuh kabupaten di Jatim. Acara pelepasan digelar di halaman Kantor PWNU Jatim, Surabaya, Jumat pagi (28/3/2025), sebagai bentuk dukungan bagi masyarakat untuk bersilaturahmi ke kampung…

Baca Selengkapnya

Bupati Lamongan Bentuk Wadah GEMA THOWAF

Pemerintah Kabupaten Lamongan menggelar pertemuan penting dengan berbagai pemangku kepentingan untuk mempercepat sertifikasi tanah wakaf di wilayahnya. Pertemuan yang berlangsung siang tadi dihadiri oleh Bupati Lamongan, Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Lamongan, Badan Wakaf Indonesia (BWI) Lamongan, PCNU Lamongan, PDM Lamongan, LDII Lamongan, serta perwakilan dari Universitas Islam Lamongan (Unisla) dan Universitas Muhammadiyah Lamongan (UMLA).Dalam…

Baca Selengkapnya

PWNU Jatim dan Dishub Gelar Mudik Gratis Lebaran 2025

Dalam rangka memberikan kemudahan bagi masyarakat yang ingin pulang kampung saat Lebaran, PWNU Jawa Timur bekerja sama dengan Dinas Perhubungan Pemprov Jatim mengadakan program Mudik Lebaran Gratis 2025. Mudik gratis ini mencakup 7 rute utama dari Surabaya menuju berbagai daerah di Jawa Timur, yaitu: Pendaftaran dibuka secara online pada 10-15 Maret 2025, selama kuota masih…

Baca Selengkapnya

Tambah 8 Bidang Tanah Wakaf di Munjungan, Amal Jariyah untuk Umat

Alhamdulillah, pada hari ini Senin, 10 Maret 2025, telah dilakukan wakaf 8 bidang tanah dari warga Desa Craken, Kecamatan Munjungan, yang diamanahkan kepada nadzir Badan Hukum Perkumpulan Nahdlatul Ulama (BHPNU). Penyerahan wakaf ini merupakan wujud kepedulian masyarakat dalam mendukung penguatan aset wakaf di lingkungan Nahdlatul Ulama. Dengan adanya wakaf ini, diharapkan dapat memberikan manfaat besar…

Baca Selengkapnya

LWP Kab Malang Dampingi Pengukuran Bidang Wakaf Serentak di Kabupaten Malang

Malang, 25 Februari 2025 – Sekretaris Lembaga Wakaf dan Pertanahan (LWP) Kab Malang mendampingi proses pengukuran bidang wakaf yang dilakukan secara serentak di empat kecamatan di Kabupaten Malang, pada Selasa, 25 Februari 2025. Pengukuran ini merupakan langkah percepatan dalam sertifikasi tanah wakaf, guna memastikan legalitas dan kepastian hukum aset-aset wakaf yang dikelola oleh Nahdlatul Ulama…

Baca Selengkapnya

Raker LWP PWNU Jatim Resmi Dibuka: Pacu Percepatan Sertifikasi Tanah Wakaf untuk Pengelolaan yang Produktif dan Berkelanjutan

Surabaya, 23 Februari 2025 – Lembaga Wakaf dan Pertanahan (LWP) Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur menggelar Rapat Kerja (Raker) LWP PWNU Jatim 2025 dengan tema Strategi Percepatan Sertifikasi Wakaf Produktif untuk Kemashlahatan Umat. Acara ini berlangsung di Aula KH. Bisyri Syansuri, PWNU Jatim, dan dihadiri oleh perwakilan PCNU serta LWP dari seluruh Jawa…

Baca Selengkapnya

Proses Ikrar Wakaf di Kecamatan Kampak dan Trenggalek, Wujud Kepedulian Umat untuk Keberlangsungan Amaliah NU

Trenggalek, 20 Februari 2025 – Proses ikrar wakaf kembali berlangsung di Kabupaten Trenggalek pada Kamis, 20 Februari 2025, sebagai bagian dari upaya percepatan sertifikasi tanah wakaf untuk kemaslahatan umat. Di Kecamatan Kampak, ikrar wakaf dilakukan untuk 1 bidang tanah di Desa Sugihan dan 2 bidang tanah di Desa Senden, bertempat di Gedung NU Sugihan. Sementara…

Baca Selengkapnya

Penyerahan Duplikat Sertifikat Wakaf untuk Wakif MWCNU Durenan di Masjid Darussalam

Durenan, 19 Februari 2025 – Bertempat di Masjid Darussalam, Pakis, Durenan, pada Rabu malam Kamis, telah dilaksanakan acara penyerahan duplikat sertifikat wakaf kepada para wakif yang mewakafkan tanahnya untuk kepentingan Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) Durenan. Sebanyak 12 sertifikat wakaf resmi diserahkan dalam acara tersebut, menandai komitmen kuat dalam memperkuat aset wakaf yang dikelola…

Baca Selengkapnya