LWPNU Jatim Dukung Penuh Konferwil PWNU Jatim
Ketua LWPNU Jatim, Dr. Mustain, menyampaikan ucapan selamat atas terselenggaranya Konferensi Wilayah PWNU Jawa Timur yang akan berlangsung pada tanggal 2-4 Agustus 2024 di PP Tebuireng. Beliau berharap konferensi ini dapat berjalan lancar dan menghasilkan keputusan yang terbaik untuk Nahdlatul Ulama di Jawa Timur.